Visi Keilmuan Program Studi PGMI FTIK IAIN Pontianak
Menjadi Penyelenggara Pendidikan Calon Guru Kelas MI/SD yang berkualitas, Ulung dan Terbuka dalam Kajian Kependidikan dan Riset Keislaman, Keilmuan dan Kebudayaan Borneo Tahun 2030.
Tujuan Program Studi PGMI FTIK IAIN Pontianak
- Menghasilkan calon guru kelas yang berkualitas, ulung dalam kajian pendidikan dasar, keagamaan, dan keislaman serta kebudayaan Borneo.
- Mewujudkan calon guru kelas yang berakhlak mulia, mandiri dan bermanfaat bagi bangsa dan kemanusiaan.
- Menghasilkan dokumen dan produk pengembangan kajian riset keilmuan pendidikan dasar, keislaman dan kebudayaan Borneo berbasis riset di lingkungan Program Studi PGMI.
- Merealisasikan peran nyata dari pengabdian dosen serta mahasiswa Program Studi PGMI di bidang pendidikan dasar dan terlibat dalam menyelesaikan persoalan kemasyarakatan.
- Terjalinnya kerjasama dengan berbagai pihak baik nasional maupun international dalam mengembangkan dan melestarikan temuan ilmu pengetahuan, pendidikan, teknologi pendidikan dan/atau seni keagamaan Islam Borneo.
Strategi Pencapaian Tujuan Program Studi PGMI FTIK IAIN Pontianak